Sabtu, 04 Februari 2012

cara mengatasi Printer Canon iP2770 Error kode 5200

 tiba2 listrik mati disaat lg ngeprint (biasa itu mah,,,,,,)

Tetapi beberapa saat setelah listrik hidup lagi,,, gw kewalahan dg printer canon iP2770 ini,,,
tidak mau ngeprint n di layar monitor terdapat tulisan "error 5200",,,,
waduh berabe neh,,, mana kerjaan masih numpuk,,,

untungnya ada mbah google,,, langsung dech tanya ke beliau,,,





akhirnya ketemu jg cara yang ampuh untuk menganggulangi printer canon iP2770 yang ERROR 5200,,, begini nih caranya:

1. Hidupkan printer, dan printer akan terlihat normal.
2. Jalankan printer buat mencetak dokumen atau print test, maka error 5200 akan muncul.
3. Langsung cabut kabel listriknya tanpa menekan tombol on-off
4. Buka dan geser catridgenya ke tengah secara manual (tekan kait penguncinya warna putih di belakang head, agar catridge bisa ditarik ke tengah)
5. Cabut semua cartridge dan biarkan tutupnya tetap terbuka
6. Hidupkan printer, head akan bergerak menabrak kiri kanan karena tutupnya masih terbuka lalu akan berhenti di tengah.
7. Pasang kembali cartridge, dan tutup yang benar
8. Printer anda akan kembali normal.

ya kira2 begitulah caranya,,, semoga membantu,,,